Pengumuman

SK Penghitungan dan Penetapan Perolehan Kursi dan Penetapan Calon Terpilih

PenajamKPUD - KPU Penajam Paser Utara telah melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Penghitungan dan penetapan Perolehan Kursi dan Penetapan Calon Terpilih  pada Pemilu Tahun 2024. (02/05/2024). Kegiatan dilaksanakan di Gedung Pertemuan KPU Penajam Paser Utara, Kegiatan menghadirkan Perwakilan dari Forkopimda dan Partai Politik Se-Kabupaten Penajam Paser Utara. adapun hasil dari Rapat Pleno Terbuka Penghitungan dan penetapan Perolehan Kursi dan Penetapan Calon Terpilih  pada Pemilu Tahun 2024 dapat diunduh pada Link Berikut :

SK PENETAPAN CALON TERPILIH

SK PENGHITUNGAN DAN PENETAPAN PEROLEHAN KURSI

 

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 387 kali